| 0 comments ]

sifat elasyisitas adalah kemampuan suatu benda untuk kembali ke bentuk awalnya segera setelah gaya luar yang diberikan kepada benda itu dihilangkan.

1. TEGANGAN
adalah besaran skalar dan memiliki satuan Nm-2 (pangkat min 2) atau pascal Pa dengan rumus Tegangan =gaya dibagi luas

2. REGANGAN
adalah hasil bagi antara pertambahan panjang dgn panjang awalnya. Rumusnya adalah Regangan=pertambahan panjang dibagi panjang awal

3. MODULUS ELASTISITAS
ADALAH perbandingan antara tegangan dgn regangan.dengan Rumus,



laporan praktikum fisika pegas


0 comments

Post a Comment